cara memasukkan file mp3 ke dalam blog
Diposting oleh
Alfy
Sabtu, 23 April 2011 at 01.17
0
komentar
Labels :
tips Ngeblog
Tutup Rating kamu telah ditambahkan.
Tutup Ada kesalahan saat menambahkan rating kamu.
cara memasukkan musik mp3 kedalam blog kita, jadi anda tetep masih bisa mengambil ilmu dari tutorial ini, sipzz kan..?...
Untuk memasang musik kedalam blog kita sebenarnya sudah menjadi hal yang sangat mudah.. mengingat sekarang sudah banyaknya website yang memberikan fasilitas / content free widget kepada pengguna internet
.. Anda tinggal masuk kesitus yang menyediakan mp3 graris. kemudian anda pilih lagu yang anda suka di blog tersebut. setelah anda menemukan lagu / msuik mp3 yang anda suka maka sekarang anda tinggal mengcopy code HTML yang tersedia dibawah musik / lagu tersebut.. dan masukkan atau paste kan kedalam blog anda dengan cara :
masuk ke menu " LAYOUT " blog anda, kemudian pilih menu " TAMBAHKAN GADGET / ADD A GADGET " dan pilih lagi pilihan " HTML/JAVASCRIPT " kemudian masukkan kode HTML yang anda copy tadi dan jangan lupa anda tekan tombol " SIMPAN / SAVE "..
udah dech... sekarang blog anda ada mp3 nya.. n pengunjung blog anda bisa manggut manggut geleng geleng ngedengerin musik pilihan anda..
Ohiya... kode musik ini juga bisa anda masukkan kedalam profile FRIENDSTER anda, caranya pun cukup mudah... tinggal pastekan kode HTML musik tersebut kedalam MEDIA BOX friendster anda..
Selamat mencoba yah..
Langganan:
Posting Komentar (Atom)